Sambut HUT ke-79 Jalasenastri, Danlantamal I Beserta Ketua Korcab I DJA I Hadiri Tatap Muka Dengan Pembina Utama dan Ketua Umum Jalasenastri

    Sambut HUT ke-79 Jalasenastri, Danlantamal I Beserta Ketua Korcab I DJA I Hadiri Tatap Muka Dengan Pembina Utama dan Ketua Umum Jalasenastri

    BELAWAN - Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut I (Danlantamal I) Brigjen TNI (Mar) Jasiman Purba, S.E., CHRMP., didampingi Ketua Korcab I DJA I Ny. Othy Jasiman Purba, menghadiri acara Tatap Muka yang dipimpin oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., selaku Pembina Utama Jalasenastri dan Ketua Umum Jalasenastri Ny. Fera Muhammad Ali, dalam rangka menyambut HUT Ke-78 Jalasenastri Tahun 2024, bertempat di Gedung OB Sya'af Mako Koarmada RI, Jumat (23/8/2024).

    Dalam sambutannya, Kasal menegaskan bahwa menjadi istri prajurit TNI AL merupakan kesadaran dan pilihan dengan segala konsekuensinya, selanjutnya Kasal memberikan beberapa penekanan dalam melaksanakan organisasi, membina rumah tangga dan pendamping suami yakni, tingkatkan ketaqwaan dan keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa, jadikan organisasi Jalasenastri sebagai wadah dalam membantu peningkatan kesejahteraan prajurit dan budayakan pola hidup hemat, sederhana, serta bersahaja sesuai dengan kemampuan dan kebutuhan didalam keluarga.

    Pada kesempatan tersebut, Ketua Umum Jalasenastri menyampaikan bahwa selain acara hari ini, berbagai kegiatan dalam rangka HUT Ke-78 Jalasenastri Tahun 2024 juga dilaksanakan, baik kegiatan yang bertujuan untuk menambah pengetahuan, dan meningkatkan keterampilan, maupun kegiatan sosial yang merupakan bentuk kepedulian terhadap Keluarga Nesar TNI AL dan lingkungannya. 

    Selesai tatap muka, dilanjutkan acara penyegaran organisasi dan ceramah motivasi. Kegiatan tatap muka ini juga diikuti oleh pengurus dan anggota Jalasenastri Korcab I DJA I di Gedung Yos Sudarso Mako Lantamal melalui Vicon. 

    (Dispen Lantamal I/Hendi)

    belawan
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Kapoldasu Dampingi Wakapolri Serahkan Baksos...

    Artikel Berikutnya

    Satlantas Polrestabes Medan Diduga 'Akal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Aquabike Jetski Word Championship Danau Toba 2024, Plt Bupati Simalungun Sebut Danau Toba Indah dan Nyaman Dikunjungi
    Amankan Gelaran Aquabike World Championship 2024 di Kota Touris Parapat, Polri dan Basarnas Kearahkan Dua Helikopter
    Jasmiin Ypraus Bersaing Ketat dengan Juara Bertahan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Pangulu Nagori Tonduhan Terlibat Kampanye Terselubung, Bawaslu Simalungun Diminta Jangan Tutup Mata
    Empat Hari Sebelum Lebaran Idul Fitri 2024, Tiket Ferry Penyeberangan Merak-Bakauheni Ludas Terjual Hingga 8 April
    Aquabike Jetski Word Championship Danau Toba 2024, Plt Bupati Simalungun Sebut Danau Toba Indah dan Nyaman Dikunjungi
    Pohon Tumbang di Jalinsum Parapat, Camat Girsang Sipangan Bolon Gerak Cepat Evakuasi Batang Pohon Dari Bahu Jalan, Lalin Kembali Normal
    Ocean Clean-up Day, GM ASDP Danau Toba Ajak Seluruh Stakeholder Jadikan Danau Toba yang Bersih dan Bebas Dari Sampah
    Terjaring Operasi Tangkap Tangan, Segini Harta Kekayaan Bupati Labuhanbatu
    Cabut Nomor Urut, Paslon H. Anton Saragih-Benny Gusman Dapat Nomor Urut 2 di Pilkada Simalungun 2024
    Wakil Bupati bersama Kapolres Simalungun Hadiri Peringatan Hari Buruh Internasional Tahun 2024
    Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting Meninggal Dunia, Pj Gubernur Ucapkan Belasungkawa
    Diduga Terlibat Kasus Korupsi Pembangunan Gedung Balai Merah Putih, Desakan Esron Sinaga Dicopot Mencuat

    Ikuti Kami